ALASAN AMERIKA SERIKAT TETAP MEMBERLAKUKAN EMBARGO EKONOMI TERHADAP KUBA PASCA NORMALISASI HUBUNGAN DIPLOMATIK (IBNU HARIDZAH)

November 11, 2020
Filed under: Data Portal Mahasiswa S1 

Data Portal Mahasiswa S1

Submitted by: ,
On: Nov 11, 2020 @ 12:51 PM
IP: 180.248.121.15

  • 1. Title [Judul]: ALASAN AMERIKA SERIKAT TETAP MEMBERLAKUKAN EMBARGO EKONOMI TERHADAP KUBA PASCA NORMALISASI HUBUNGAN DIPLOMATIK
  • 2. Creator [Pengarang/ penulis]: IBNU HARIDZAH
  • 3. Subject [Subjek dan kata kunci]: Embargo Ekonomi, Kebijakan Luar Negeri AS, Normalisasi hubungan Diplomatik
  • 4. Description [Abstrak] : Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan alasan mengapa Amerika Serikat tetap memberlakukan embargo ekonomi terhadap Kuba pasca normalisasi hubungan diplomatik. Dalam penelitian ini menggunakan konsep politik luar negeri. Selain itu, penelitian ini diklasifikasikan sebagai jenis penelitian eksplanatif dan sumber data diidentifikasi sebagai data sekunder yang didapatkan melalui studi literatur. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa Amerika Serikat tetap memberlakukan embargo ekonomi terhadap Kuba pasca normalisasi hubungan diplomatik meliputi beberapa faktor. Faktor pertama yaitu sumber eksternal merupakan sumber sistematik yaitu Kuba belum memenuhi kriteria UU LIBERTAD AS yang meliputi isu-isu HAM, demokrasi, dan klaim asset warga Amerika di Kuba. Faktor kedua yaitu sumber internal AS merupakan sumber pemerintahan yaitu kemenangan partai Republik di kongres dan penolakan oleh elit di Dewan Senat.

  • 5. Publisher [Nama Lembaga Kontributor]: Program Studi Ilmu Hubungan Internasional
  • 6. Contributor [Pembimbing, promotor, ilustrator, produser, dll.] : Ibu Yuniarti, S.IP., M.Si dan Bapak Chairul Aftah, S.IP., MIA
  • 7. Date [Tanggal / tahun penciptaan atau penerbitan]: 2020
  • 8. Type: Artikel
  • 10. Right [Contoh: CCL, MIT, Open Document, dll.]: eJournal article

Loading