Pernikahan Usia Dini di Malawi (Faradilla Dwi Desyta Putri)

June 30, 2020
Filed under: Data Portal Mahasiswa S1 

Data Portal Mahasiswa S1

Submitted by: ,
On: Jun 30, 2020 @ 4:04 PM
IP: 114.125.181.213

  • 1. Title [Judul]: Pernikahan Usia Dini di Malawi
  • 2. Creator [Pengarang/ penulis]: Faradilla Dwi Desyta Putri
  • 3. Subject [Subjek dan kata kunci]: Malawi, Early Marriage, UN Women
  • 4. Description [Abstrak] : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran UN Women dalam upaya mengatasi pernikahan dini di Malawi. Penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan menggunakan data sekunder dan primer. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori Organisasi Internasional yang akan menjadi acuan dalam menjelaskan. Hasil penelitian menunjukan bahwa dalam menyikapi kasus pernikahan dini yang terjadi di Malawi, Pemerintah Malawi bekerja sama dengan UN Woman selaku Organisasi Internasional perwakilan wanita di dunia mengambil peran penting. Berdasarkan peran UN Woman melaksanakan berbagai macam strategi guna menekan tingkat pernikahan dini di Malawi. Strategi yang dilakukan oleh UN Woman yaitu National Girls Education Strategy Program bertujuan untuk memaukan pendidikan anak perempuan dan mengatasi hambatan yang dihadapi perempuan dalam hal partisipasi dan akses mereka terhadap pendidikan, Kampanye Heforshe bertujuan untuk menciptakan dan meningkatkan kesetaraan gender di dunia, dan kebijakan nasional yang dibuat oleh Pemerintah Malawi yaitu kebijakan kesehatan reproduksi, kebijakan pendidikan, kebijakan HIV dan AIDS Nasional, Kebijakan pertanian, Kebijakan lingkungan, Kebijakan pemuda nasional, dengan adanya hal-hal tersebut memberi dampak positif terhadap Malawi yaitu Malawi memberlakukan Perkawinan, Perceraian, dan Hubungan Keluarga Hukum, yang menempatkan usia pernikahan pada 18 tahun dan pemberdayaan ekonomi wanita. Disamping hal positif terdapat pula kendala yang terjadi dikarenakan kekerasan berbasis gender atau perempuan serta perdagangan perempuan telah menjadi hal yang mengakar di Malawi
  • 5. Publisher [Nama Lembaga Kontributor]: Program Studi Ilmu Hubungan Internasional
  • 6. Contributor [Pembimbing, promotor, ilustrator, produser, dll.] : Dr. H. Abdullah Karim, M.S. dan Andi Purnawarman, S.Sos., M.Si.
  • 7. Date [Tanggal / tahun penciptaan atau penerbitan]: 2019
  • 8. Type: Artikel
  • 10. Right [Contoh: CCL, MIT, Open Document, dll.]: eJournal article

Loading