PERILAKU PEROKOK REMAJA PUTRI DI KAWASAN WISATA KULINER (Studi Kasus Pada Warung Nusantara Oisi Pujasera Jalan Pramuka Kelurahan Sempaja Selatan Samarinda) (Fatmawati )

November 16, 2015
Filed under: Data Portal Mahasiswa S1 

Data Portal Mahasiswa S1

Submitted by: wati, fatma
On: Nov 16, 2015 @ 12:42 PM
IP: 125.160.69.245

  • 1. Title [Judul]: PERILAKU PEROKOK REMAJA PUTRI DI KAWASAN WISATA KULINER (Studi Kasus Pada Warung Nusantara Oisi Pujasera Jalan Pramuka Kelurahan Sempaja Selatan Samarinda)
  • 2. Creator [Pengarang/ penulis]: Fatmawati
  • 3. Subject [Subjek dan kata kunci]: Perilaku, perokok, remaja putri.
  • 4. Description [Abstrak] : Fatmawati 2015, Perilaku Perokok remaja Putri Di Kawasan Wisata Kuliner ( Studi Kasus Pada Warung Nusantara Oisi/Pujasera Jalan Pramuka Keluraha Sempaja Selatan Samarinda ), bimbingan dari bapak Drs. H. Massad Hatuwe, M.Si selaku dosen pembimbing I, dan bapak Drs. Badruddin Nasir. M.Si selaku dosen pembimbing II.
    Perkembangan zaman yang semakin modern membuat manusia untuk meyesuaikan dan mengikuti kondisi yang berkembang, yang berpengaruh terhadap masa remaja yang masih dalam tahap mencari jati dirinya terhadap lingkunganya, Fenomena merokok saat ini bukan hanya pada orang dewasa, bahkan remaja tidak lagi takut atau malu ketika merokok di depan umum, yang pada dasaranya dilakukan laki-laki, namun hal tersebut dilakukan oleh remaja putri yang masih dianggap tabu di lingkungan dan tidak pantas di lakukan, oleh sebab itu penulis melakukan penelitian dengan judul “Perilaku Perokok Remaja putri Di Kawasan Wisata Kuliner Studi Kasus Pada Warung Nusantara Oisi/Pujasera Kelurahan Sempaja Selatan Samarinda dengan tujuan penelitin untuk mengetahui bagaimana perilaku perokok remaja putri dan faktor yang melatar belakanginya.
    Jenis penelitian bersifat deskriptif kualitatif, penelitian dilakukan Di Kawasan Wisata Kuliner Oisi/Pujasera dikota Samarinda dengan mengunakan teknik Accidental sampling dengan teknik pengumpulan data meliputi wawancara,observasi dan studi pustaka dengan teknik analis deskriptif.
    Hasil penelitian menunjukan perilaku perokok sehingga mencapai tahap perokok pada remaja putri terjadi karena adanya minat untuk merokok dengan cara melihat,mendengar, dimana remaja putri mulai mencoba rokok dan apakah akan menjutkannya terlihat dari bayak rokok yang dikonsumsi sehari dimana remaja putri merasa nyamanan ketika merokok, salah satu faktor yang mempengaruh baik dalam maupun dari luar ke arah lingkungan yang lebih luas ini terlihat dari informan penelitian penulis.
  • 5. Publisher [Nama Lembaga Kontributor]: Program Studi Sosiatri
  • 6. Contributor [Pembimbing, promotor, ilustrator, produser, dll.] : Drs. H. Massad Hatuwe, M.Si & Drs. Badruddin Nasir, M.Si
  • 7. Date [Tanggal / tahun penciptaan atau penerbitan]: 16 November 2015
  • 8. Type: Artikel
  • 10. Right [Contoh: CCL, MIT, Open Document, dll.]: Artikel

Loading