FAKTOR-FAKTOR YANG BERPENGARUH TERHADAP PENINGKATKAN PRESTASI KERJA PEGAWAI PADA DINAS PEMUDA DAN OLAHRAGA PROVINSI KALIMANTAN TIMUR (ELDA KORY PANANNANGAN)

March 5, 2014
Filed under: Data Portal Mahasiswa S2 

Data Portal Mahasiswa S2

Submitted by: ,
On: Mar 5, 2014 @ 2:17 PM
IP: 103.31.207.25

  • 1. Title [Judul]: FAKTOR-FAKTOR YANG BERPENGARUH TERHADAP PENINGKATKAN PRESTASI KERJA PEGAWAI PADA DINAS PEMUDA DAN OLAHRAGA PROVINSI KALIMANTAN TIMUR
  • 2. Creator [Pengarang/ penulis]: ELDA KORY PANANNANGAN
  • 3. Subject [Subjek dan kata kunci]: faktor yang berpengaruh, prestasi kerja, pegawai, Dispora, Provinsi, Kalimantan
  • 4. Description [Abstrak] : Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui faktor-faktor yang dapat mempengaruhi prestasi kerja pegawai di Dinas Pemuda dan Olahraga Provinsi Kalimantan Timur.
    Dalam penelitian ini penulis menggunakan pendekatan kuantitatif. Pengumpulan data dilakukan dengan cara penelitian kepustakaan, penelitian lapangan yang terdiri dari wawancara, observasi, dokumentasi dan membagi daftar pertanyaan/angket kepada informan di lokasi. Setelah tahap ini, dilakukan analisa data kuantitatif menggunakan rumus persamaan Regresi Linier Berganda dan Koefisien Kolerasi.
    Hasil dari penelitian ini adalah : 1). Nilai R square menunjukkan bahwa variabel faktor-faktor yaitu Kemampuan dan Ketrampilan, Motivasi, Pengalaman, Lingkungan kerja, Perilaku Manajemen, dan Imbalan mempunyai pengaruh terhadap Prestasi kerja sebesar 51,6%. 2). Berdasarkan analisis secara parsial diketahui bahwa variabel Motivasi dan Imbalan berpengaruh secara signifikan terhadap Prestasi kerja.
    Untuk itu disarankan agar variabel Motivasi dan Imbalan dapat dipertahankan dan ditingkatkan dalam upaya untuk mendukung tercapaianya tujuan organisasi, dan variabel lainnya dapat perlu diperhatikan lagi untuk mendukung kemajuan Prestasi Kerja pegawai.
  • 5. Publisher [Nama Lembaga Kontributor]: Prrogram Magister Ilmu Administrasi Negara (MIAN)
  • 6. Contributor [Pembimbing, promotor, ilustrator, produser, dll.]: DR. YACOBUS BAYAU LUNG, M.SI DAN DRA. RITA KALALINGGI, M.SI
  • 7. Date [Tanggal / tahun penciptaan atau penerbitan]: 05/03/2013
  • 8. Type: Artikel
  • 10. Right [Contoh: CCL, MIT, Open Document, dll.]: Artikel Jurnal

Loading