Potensi Konflik Indonesia – Singapura Pasca Reklamasi Pantai Singapura (Reza Katamsi)
August 30, 2013
Filed under: Data Portal Mahasiswa S1
Filed under: Data Portal Mahasiswa S1
Data Portal Mahasiswa S1
Submitted by: ,
On: Aug 30, 2013 @ 11:00 PM
IP: 61.94.87.115
- 1. Title [Judul]: Potensi Konflik Indonesia – Singapura Pasca Reklamasi Pantai Singapura
- 2. Creator [Pengarang/ penulis]: Reza Katamsi
- 3. Subject [Subjek dan kata kunci]: Reklamasi, Singapura, Indonesia, Perbatasan
- 4. Description [Abstrak] : Reklamasi merupakan suatu proses perluasan wilayah yang dilakukan suatu negara dengan melakukan pengerukan wilayah. Singapura sebagai salah satu negara yang menerapkan kebijakan ini sebagai antisipasi atas keterbatasan wilayah yang dimilikinya dengan jumlah penduduknya yang terus meningkat. Kebijakan reklamasi yang dilakukan pemerintah Singapura ini membuat pemerintah Indonesia khawatir, karena dengan melakukan reklamasi daratan Singapura akan bertambah yang mana akan menyebabkan pergeseran garis batas antar kedua negara dan jelas akan mengganggu kedaulatan teritorial Indonesia. Dengan kebijakan reklamasi yang dilakukan Singapura dan belum adanya kesepakatan perbatasan di beberapa lokasi di sisi barat dan timur Singapura bisa mengakibatkan pergeseran garis pantai Singapura kearah kedaulatan wilayah Indonesia dan hal ini bisa menyebabkan konflik delimitasi dikemudian hari.
- 5. Publisher [Nama Lembaga Kontributor]: Program Studi Ilmu Hubungan Internasional
- 6. Contributor [Pembimbing, promotor, ilustrator, produser, dll.] : Dr. H. Ahmad Djumlani, M.Si., Bambang Irawan, S.Sos, M.Si
- 7. Date [Tanggal / tahun penciptaan atau penerbitan]: 28 Juni 2013
- 8. Type: Artikel
- 9. Identifier/ permalink [URL menuju konten di lembaga kontributor]: http://ejournal.hi.fisip-unmul.ac.id/site/?p=852
- 10. Right [Contoh: CCL, MIT, Open Document, dll.]: eJournal article