Model Pemberdayaan Sosio Eko Regulasi Di Dusun Putak Desa Loa Duri Ilir Kecamatan Loa Janan Kabupaten Kutai Kartanegara (Rina Yorina Putri Noor )

June 30, 2021
Filed under: Data Portal Mahasiswa S1 

Data Portal Mahasiswa S1

Submitted by: putri noor, rina yorina
On: Jun 30, 2021 @ 12:07 PM
IP: 180.244.183.217

  • 1. Title [Judul]: Model Pemberdayaan Sosio Eko Regulasi Di Dusun Putak Desa Loa Duri Ilir Kecamatan Loa Janan Kabupaten Kutai Kartanegara
  • 2. Creator [Pengarang/ penulis]: Rina Yorina Putri Noor
  • 3. Subject [Subjek dan kata kunci]: Model Pemberdayaan Sosio Eko Regulasi
  • 4. Description [Abstrak] : Adapun yang menjadi Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk Untuk mengetahui bagaimana penerapan model pemberdayaan sosio-eko-regulasi, Mengapa model pemberdayaan sosio-eko-regulasi penting untuk di terapkan, dan faktor pendukung dan penghambat penerapan model pemberdayaan sosio-eko-regulasi di Dusun Putak Desa Loa Duri Ilir Kecamatan Loa Janan Kabupaten Kutai Kartanegara. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik Purposive Sampling. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah dekriptif kualitatif yang bertujuan untuk memahami fenomena tentang apa yang dialami oleh subjek penelitian. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pelaksanaan Model Pemberdayaan Masyarakat di Dusun Putak Desa Loa Duri Ilir Kecamatan Loa Janan Kabupaten Kutai Kartanegara, secara umum pelaksanaanya berjalan dengan baik dimana konsep dari model pemberdayaan yang sedang diterapkan di Dusun Putak adalah dengan mekanisme sosio eko regulasi, dimana model tersebut adalah sebuh kebijakan yang dibuat oleh Desa untuk membuka lapangan pekerjaan dengan konsep pemberdayaan, dan kemudian keseluruhan pengambilan keputusan ditentukan dari kelompok pemberdayaan tersebut, pemerintah desa hanya sebagai pendukung dana dan penguat dalam regulasi, hal tersebut terlihat dengan adanya masyarakat yang telah membentuk kelompok sadar wisata yang disebut juga sebagai kelompok pokdarwis, sebagai kelompok pemberdayaan dengan mengembakan produk dari hasil sulam tumpar, pengambilan keputusan tentang pengembangan produk tersebut ditentukan oleh kelompok tersebut, sedangkan untuk penguatan kapasitas kelembagaanya dibantu oleh pemerintah desa dengan cara, pemerintah desa berkerjasama dengan pihak terkait memberikan pelatihan-pelatihan terkait sulam tumpar serta melakukan sosialisasi yang massif kepada masyarakat tentang kelompok pemberdayaan ini.
  • 5. Publisher [Nama Lembaga Kontributor]: Program S1 Pemerintahan Integratif (PIN)
  • 6. Contributor [Pembimbing, promotor, ilustrator, produser, dll.] : Dr. H. Muhammad Noor, M.Si dan Zulkifli Abdullah, S.Sos, M.Si
  • 7. Date [Tanggal / tahun penciptaan atau penerbitan]: 2021
  • 8. Type: Artikel
  • 10. Right [Contoh: CCL, MIT, Open Document, dll.]: Artikel eJournal

Loading

Print Friendly, PDF & Email