Revitalisasi Peran Lembaga Adat Dalam Menjaga Hutan Adat Wehea Di Desa Nehas Liah Bing Kecamatan Muara Wahau Kabupaten Kutai Timur (Carles Eko Candra)
October 18, 2022
Filed under: Data Portal Mahasiswa S1
Filed under: Data Portal Mahasiswa S1
Data Portal Mahasiswa S1
Submitted by: Candra, Carles Eko
On: Oct 18, 2022 @ 9:55 AM
IP: 120.188.87.201
- 1. Title [Judul]: Revitalisasi Peran Lembaga Adat Dalam Menjaga Hutan Adat Wehea Di Desa Nehas Liah Bing Kecamatan Muara Wahau Kabupaten Kutai Timur
- 2. Creator [Pengarang/ penulis]: Carles Eko Candra
- 3. Subject [Subjek dan kata kunci]: revitalisasi, peran, lembaga adat, hutan adat
- 4. Description [Abstrak] : Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan mendeskripsikan bagaimana Revitalisasi Peran Lembaga Adat Dalam Menjaga Hutan Adat Di Desa Nehas Liah Bing Kecamatan Muara Wahau Kabupaten Kutai Timur. Fokus penelitian mengetahui dan mendeskripsikan Revitalisasi Peran Lembaga adat Dalam Menjaga Hutan Adat di Desa Nehas Liah Bing Kecamatan Muara Wahau Kabupaten Kutai Timur yang meliputi Perencanaan, Pengelolaan Dalam Hutan Lainnya, Pengawasan serta faktor pendukung dan penghambat.
Jenis penelitian yang di pergunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kualitatif yaitu sesuatu yang menggambarkan atau melukiskan subjek dan objek, atau sistem pemikiran dan gambaran secara sistematis mengenai fakta-fakta atau fenomena. Yang ada didalam kualitatif penelitian itu diperlukan nya pencarian informasi yang benar- benar validdan dengan demikian dapat diperoleh gambaran yang lengkap.
Hasil penelitian menunjukan bahwa revitalisasi Peran Lembaga Adat Dalam Menjaga Hutan Adat di Desa Nehas Liah Bing Kecamatan Muara Wahau Kabupaten Kutai timur masih terdapat permasalahan yang menjadi pertimbangan bagi pemerintah desa sebagaian masyarakat desa sudah memiliki perkerjaan ditempat mereka bekerja disekitar sekitar desa yang masih terdapat persusahaan sawit dan maka dari itu masyarakat akan sulit untuk bergabung dalam pelaksaanaa yang dilakukan oleh lembaga adat di desa dan lembaga adat pun masih memberikan informasi dalam kepada masyrakat dan untuk saling merawat dan menjaga hutan lindung adat wehea di Desa Nehas Liah Bing Kecamatan Muara Wahau Kabupaten Kutai Timur.
- 5. Publisher [Nama Lembaga Kontributor]: Program S1 Pemerintahan Integratif (PIN)
- 6. Contributor [Pembimbing, promotor, ilustrator, produser, dll.] : Dr, Muhammad Ariffin, M.Hum
- 7. Date [Tanggal / tahun penciptaan atau penerbitan]: 2022
- 8. Type: Artikel
- 9. Identifier/ permalink [URL menuju konten di lembaga kontributor]: http://ejournal.pin.or.id/site/?p=2191
- 10. Right [Contoh: CCL, MIT, Open Document, dll.]: Artikel eJournal